Pendidikan Nilai dalam Ilmu Sejarah, Suatu Pembahasan Filsafat Pendidikan
P ENDIDIKAN NILAI DALAM ILMU SEJARAHSUATU PEMBAHASAN FILSAFAT PENDIDIKAN Oleh: Muhammad Seleh Madjid ABSTRAK Pendidikan nilai harus menyentuh pembentukan watak, moralitas dan sikap. Oleh karena nilai berkaitan erat dengan kebaikan, maka dalam penghayatan nilai itu melibatkan hati nurani dan budi. Hati menangkap nilai dengan merasakannya, sedangkan busi menangkap nilai dengan memahami dan menyadarinya. Pendidikan nilai harus melibatkan tiga komponen; keluarga, masyarakat, dan sekolah dengan penekanan pada memberi contoh dan ketauladanan baik dalam ucapan maupun perbuatan. Pengajaran pendidikan nilai dilakukan dengan internalisasi nilai yang diawali dengan tahapan penerimaan nilai, penangkapan atas nilai, penilaian atas nilai, penghargaan atas nilai, pengorganisasisan nilai dan pemelukkan nilai. Pengajaran nilai dalam sejarah diawali dengan pemahaman terhadap fakta, kemudian pemahaman konsep dan diakhiri dengan pemahaman penerimaan nilai. Kata Kunci : Pendididikan Nilai, Ilmu S